Soal ini juga bisa dikerjakan melalui google form : [link form soal]
Contoh soal pilihan ganda, jawaban yang benar diberi warna merah.
1. Amatilah gambar berikut! Urutan peredaran darah kecil yang tepat ditunjukkan oleh nomor.....
A. 5-4-7-2-8-6-3
B. 5-3-6-11-13-12-4
C. 7-2-1-6-8-9-10
D. 7-8-9-4-5-6-13
2. Perhatikan gambar berikut! Proses pencernaan yang terjadi pada bagian yang ditunjuk anak panah adalah. ....
A. Pencernaan mekanis oleh gerak peristaltik di kerongkongan.
B. Pencernaan kimiawi oleh gerak peristaltik dinding lambung.
C. Pencernaan kimiawi oleh enzim pepsin dan renin.
D. Pencernaan kimiawi oleh enzim tripsin dan lipase.
3. Contoh perubahan wujud dari padat menjadi gas ditunjukkan oleh peristiwa. ....
A. Pakaian basah yang dijemur di bawah panas matahari akan menjadi kering.
B. Kamper yang dimasukkan ke dalam lemari lama-kelamaan akan habis.
C. Air menjadi es setelah dimasukkan ke dalam lemari pendingin.
D. Es krim akan mencair lama-kelamaan di suhu ruang.
4. Ciri-ciri perubahan fisik remaja laki-laki pada masa pubertas adalah. ....
A. Tumbuh jakun, suara melengking, dan dada menjadi bidang.
B. Tumbuh jakun, tumbuh rambut di ketiak dan dada menjadi bidang.
C. Suara melengking, dada menjadi bidang, dan mengalami menstruasi.
D. Suara melengking, mengalami menstruasi, dan rambut tumbuh di ketiak.
5. Kabel jaringan listrik yang ada di pinggir jalan sengaja dipasang kendur. Hal ini bertujuan agar kabel listrik. ...
A. Tidak putus waktu memuai di siang hari.
B. Tidak putus waktu menyusut di malam hari.
C. Saat arus listrik mengalir tidak putus.
D. Saat tegangan listrik naik tidak terbakar.
6. Perhatikan gambar berikut!
Sumber: pustekom depdiknas
Jenis pesawat sederhana yang digunakan pada kegiatan tersebut adalah. ....
A. Bidang miring
B. Roda berporos
C. Tuas
D. Katrol
7. Perhatikan gambar berikut!
Sumber: tokopedia.com
Lukman merasa kegerahan saat membaca buku di kamarnya. Oleh karena itu Lukman menyalakan alat seperti gambar tersebut. Perubahan energi yang terjadi pada alat yang digunakan Lukman adalah. .....
A. Energi kimia menjadi energi gerak.
B. Energi listrik menjadi energi gerak.
C. Energi listrik menjadi energi panas.
D. Energi kimia menjadi energi cahaya.
8. Perhatikan gambar berikut!
Bagian yang berfungsi sebagai konduktor ditunjukkan oleh nomor.....
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
9. Bagian yang merupakan isolator ditunjukkan oleh nomor.......
A. 1
B. 2
C. 3
D. 4
10. Perhatikan gambar berikut!
Sumber: fisikaabc.com
Gambar tersebut menunjukkan bahwa cahaya memiliki sifat. ......
A. Merambat lurus dan dapat diuraikan.
B. Dapat dipantulkan dan merambat lurus.
C. Menembus benda bening dan merambat lurus.
D. Dapat dibiaskan dan menembus benda bening.
11. Pembuatan magnet dengan cara induksi dapat ditunjukan oleh gambar...............
A.
B.
C.
D.
12. Perhatikan tabel berikut!
A. 1 - b dan 2 - c
B. 2 - a dan 3 - c
C. 2 - b dan 3 - d
D. 3 - d dan 4 - c
13. Perhatikan gambar rangkaian listrik berikut!
Agar lampu L4, L5, dan L6 padam, sementara lampu lainnya menyala, hal yang harus dilakukan adalah .....
A. memutuskan saklar S1 dan menyambungkan saklar S2.
B. memutuskan saklar S2 dan menyambungkan saklar S1.
C. menyambungkan saklar S1 dan S2.
D. memutuskan saklar S1 dan S2.
14. Cendana merupakan salah satu jenis kayu yang bernilai tinggi. Kayunya yang harum banyak dimanfaatkan untuk bahan minyak wangi, rempah-rempah, dan aroma terapi. Penebangan pohon cendana di hutan tanpa melakukan penanaman kembali akan berakibat.....
A. longsor dan banjir di hilir.
B. menurunnya penghasilan warga.
C. punahnya cendana di masa yang akan datang.
D. semakin tingginya kandungan O2 di atmosfer.
15. Pada gambar di atas terlihat es menjadi air karena perbedaan suhu yang mengakibatkan perubahan wujud dari benda .............. menjadi ......................
A. cair menjadi gas
B. gas menjadi cair
C. gas menjadi padat
D. padat menjadi cair
16. Perhatikan gambar berikut!
Gerhana matahari cincin ditunjukan oleh gambar.....
a. a. 1
b. b. 2
c. c. 3
d. d. 4
17. Skema peristiwa gerhana matahari cincin ditunjukan oleh....
A.
18. Kalender Hijriah dihitung berdasarkan....
A. Rotasi bulan terhadap bumi.
B. Revolusi bulan terhadap bumi.
C. Rotasi bumi terhadap matahari.
19. Usus besar melakukan proses penyerapan air dan sisa-sisa makanan dan selanjutnya akan dikeluarkan dalam bentuk feses, terkadang mengalami gangguan, sehingga mengakibatkan seseorang mengalami sembelit atau konstipasi. Agar tidak mengalami sembelit, dianjurkan untuk mengkonsumsi makanan berserat. Anjuran tersebut bermanfaat untuk memperlancar mekanisme makanan karena serat.....
A. meningkatkan gerak peristaltik di usus besar.
B. memperkuat otot usus agar feses
C. serat dapat mengoptimalkan kerja bakteri pembusuk dalam usus.
D. mengikat air sehingga feses lebih lunak.
20. Planet yang memiliki julukan planet merah adalah......
A. Venus
B. Mars
C. Bumi
D. Saturnus
0 Comments